HALLO SUKABUMI - Inilah lima sifat yang disukai oleh pria dari wanita Gemini.
Meski wanita Gemini sangat tegas juga memiliki banyak pelaturan dalam hidup ternyata memiliki daya tarik sendiri bagi para pria.
Apalagi jika pria tersebut mau melakukan effort lebih banyak untuk wanita Gemini yang diincarnya.
Baca Juga: Lantik Pengurus Perlinmas Kabupaten Sukabumi, Begini Kata Usep Wawan
Dirangkum Hallosukabumi.com dari berbagai sumber, berikut ini lima sifat Gemini yang disukai oleh pria.
1. Cerdas
Sifat Gemini paling disukai yang pertama adalah kecerdasannya. Bukan sembarang social butterfly, Gemini selalu mengumpulkan ragam informasi. Itulah mengapa Gemini sering membicarakan hal-hal menarik dalam obrolan.
Jadi, jangan heran kalo kamu sering menemui Gemini sedang membaca buku atau berita. Memang itulah cara mereka mengumpulkan dan memproses semua informasi.
2. Easy Going
Gemini dan makhluk sosial, dua hal yang tidak dapat dipisahkan. Sifatnya yang ramah dan tidak membosankan membuat mereka mudah beradaptasi dengan lingkungan baru. Ketika memulai percakapan dengan orang asing, Gemini dengan mudah membawa alur obrolan.
Gemini memang lihai dalam melakukan basa-basi dengan cara yang sopan. Tidak hanya membawa obrolan basa-basi, Gemini juga membicarakan hal-hal yang lebih mendalam mengenai kehidupan. Inilah yang membuat mereka mudah menarik perhatian orang lain dan mampu membentuk citra yang positif.
Meski dikelilingi orang asing, sifat easy going Gemini membuat mereka tidak merasa canggung. Bahkan, Gemini cenderung mudah berteman dengan siapa saja. Untuk seorang Gemini, menghabiskan waktu bersama banyak orang di tengah keramaian adalah hal yang menyenangkan.
3. Humoris
Selain easy going, Gemini memiliki sifat humoris dengan leluconnya, Gemini dapat menghidupkan suasana lingkungan agar tidak canggung. Gemini tidak membawa sembarang lelucon, sebab dengan kecerdasannya Gemini mampu menghibur orang-orang di sekitarnya dengan lelucon yang pantas.
Dalam situasi apapun, Gemini kreatif dalam memainkan kata-kata yang membuat orang lain tertawa. Kecerdasan dan tingkat kreativitas Gemini membuatnya mudah membuat lelucon tak terduga.
Baca Juga: Aplikasi Cuan Tercepat 2023, Apk Easy Clean Apakah Terbukti Membayar?
Artikel Terkait
Cek Ramalan Zodiak Aries Minggu 22 Januari 2023: Asmara, Karir hingga Keuangan
Cek Ramalan Zodiak Taurus Minggu 22 Januari 2023: Asmara, Karir hingga Keuangan
Cek Ramalan Zodiak Gemini Minggu 22 Januari 2023: Asmara, Karir hingga Keuangan
Cek Ramalan Zodiak Cancer Minggu 22 Januari 2023: Asmara, Karir hingga Keuangan
Cek Ramalan Zodiak Aries Selasa 24 Januari 2023: Asmara, Karir hingga Keuangan